Membaca, Apa Repotnya?

OLeh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Gagasan Suara Merdeka, Kamis 1 Oktober 2009Ada yang menganggap bahwa membaca merupakan pekerjaan orang-orang tertentu saja. Membaca dianggap pekerjaan yang tak perlu dilakukan. Tanpa membaca, hidup masih berjalan dan normal-normal saja. Tanpa membaca masih bisa bekerja dan mencari penghasilan. Itulah yang terdapat dalam benak kita. Sungguh hal yang patut dikoreksi!Terkait rendahnya budaya membaca masyarakat tentu tak mengagetkan lagi. Kesadaran membaca yang rendah akhirnya berdampak pada pemikiran, sikap dan perilaku...

Kota Pendidikan dengan Tradisi Membaca

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Pendapat Guru Kedaulatan Rakyat, Rabu 30 September 2009“Sulit membangun peradaban tanpa (budaya) tulis dan buku,” (TS Elliot) Maju mundurnya peradaban ditentukan oleh tradisi membaca masyarakatnya. Membaca merupakan sarana meraih dan memperkaya ilmu pengetahuan. Tidak hanya mencerdaskan akal, membaca juga merupakan sarana memberikan makanan bagi jiwa. Semakin tinggi budaya membaca masyarakat, maka semakin maju peradaban. Pertanyaannya kemudian, bagaimanakah tradisi membaca masyarakat Yogyakarta?Pada dasarnya, aktivitas...