Ketika (Di)keluar(kan) dari Kantor

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Perada Koran Jakarta, Kamis 21 Oktober 2010Judul Buku: Resign And Get Rich: Berhenti Kerja, Jadi Pengusaha Penulis: Edo Segara Penerbit: Leutika, Yogyakarta Cetakan: I, Juni 2010 Tebal: x+212 hlm Harga: Rp. 39.000,00Pekerjaan formal seolah-olah menjadi keniscayaan di tengah kepentingan dan kebutuhan hidup yang harus dipenuhi. Bekerja di kantor/perusahaan mungkin diimpikan banyak orang, karena setidaknya bisa menjamin...