Mahasiswa dan Harapan Orangtua

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Opini RADAR JOGJA, Selasa, 31 Januari 2012Berbagai upaya dilakukan perguruan tinggi untuk menyiapkan mahasiswa agar mampu dan cakap menghadapi tantangan dan peluang dalam kehidupannya. Hal yang lumrah apabila perguruan tinggi mengarahkan setiap mahasiswa memiliki kecerdasan akademik dan prestasi membanggakan. Tak ada perguruan tinggi yang tidak ingin meluluskan mahasiswanya. Visi dan misi yang hendak dicapai perguruan tinggi pun tak sekadar biasa-biasa saja. Dengan kacamata global, kini perguruan tinggi bergerak...

Perlukah BK di Perguruan Tinggi?

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Kampus SUARA MERDEKA, Sabtu, 28 Januari 2012Dalam dunia pendidikan formal, keberadaan bimbingan dan konseling (BK) identik dengan sekolah. Layanan BK terutama berkaitan dengan persoalan belajar/akademik, pribadi, sosial, dan karir. Pihak yang memberikan layanan BK kerap disebut dengan konselor. Kedudukan konselor sebagai pendidik termaktub dalam UU No. 20/2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) Bab I Pasal 1. Pertanyaannya, perlukah BK di perguruan tinggi? Dalam sejarahnya, ketika muncul...

Model Pembiayaan Pendidikan

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Peduli Pendidikan SKH KEDAULATAN RAKYAT, Jum'at, 27 Januari 2012Harus diakui jika permasalahan pembiayaan pendidikan di negeri ini merupakan masalah yang terus mencuat. Dana bantuan operasional sekolah dianggap belum mencukupi. Fakta yang terlihat, banyak sekolah seringkali memungut biaya dari orangtua siswa. Akibatnya, hampir setiap saat selalu ditemui protes. Khusus di dunia perguruan tinggi, banyak elemen menentang kebijakan universitas menaikkan biaya pendidikan dari masyarakat. Perguruan tinggi diasumsikan...

Guru, Teruslah Belajar

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Bebas Bicara BERNAS JOGJA, Kamis, 26 Januari 2012Dalam dunia pendidikan, siswa selalu dianjurkan untuk tekun belajar. Dengan belajar, siswa akan memperoleh ilmu, pengetahuan, wawasan, dan sebagainya. Intinya, belajar menjadi kewajiban agar siswa dapat mencapai kehidupan yang bermakna. Namun, aktivitas belajar pada dasarnya tidak hanya kewajiban siswa. Guru di sekolah pun dituntut untuk selalu belajar meningkatkan kapasitas dan kemampuannya. Belajar tentu tidak dibatasi oleh usia. Memang ketika lulus...

Menyelami Kata, Menemukan Makna

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Perada KORAN JAKARTA, Rabu, 25 Januari 2012 Judul Buku: Aspire: 11 Kata yang Akan Mengubah Kehidupan Anda Penulis: Kevin Hall Penerbit: Gramedia Pustaka Utama, Jakarta Tahun: I, 2011 Tebal: xviii+238 halaman Harga: Rp. 53.000,00 Dalam kehidupan setiap orang, pada suatu waktu, api batinnya pernah padam. Api itu lalu membara oleh perjumpaan dengan manusia lain. Kalimat dari Albert Schweitzer itu sedikit banyak...

Korupsi, Wajah Ketidakjujuran

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Nguda Rasa KORAN MERAPI, Senin, 16 Januari 2012Apapun alasannya, korupsi tidak dapat dibenarkan. Korupsi yang membudaya di negeri ini merupakan tanda nihilnya kejujuran. Pepatah yen ora jujur ajur seakan-akan lenyap dan sirna di tengah manusia-manusia yang rakus harta dan tahta. Korupsi pun telah menjadi kebudayaan yang ciri utamanya, papar Mochtar Lubis (1972), adalah nilai-nilainya ditentukan oleh uang. Potensinya luar biasa untuk merusak akhlak dan moral. Nilai-nilai manusia pun dirusak. Kehormatan, martabat...

Jogja Waspada Banjir

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Pikiran Pembaca SKH KEDAULATAN RAKYAT, Senin, 16 Januari 2012Air adalah sumber kehidupan. Di permukaan bumi maupun tubuh manusia, air memiliki volume besar. Tak hanya kekeringan yang melanda, manusia bisa dibuat kerontang tak bernyawa akibat tiadanya air. Lewat kata “air” yang diejakan Annie Sullivan di telapak tangannya, Helen Keller yang buta, tuli, dan bisu pun mulai meniti perjalanan hidup penuh makna. Air memang memberi manfaat, tetapi bisa mengundang petaka apabila meluap berlebihan. Petaka banjir,...

Jejak Sepeda Onthel

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Pustaka SKH KEDAULATAN RAKYAT, Minggu 15 Januari 2012 Judul Buku: Pit Onthel Penyunting: Yemima Lintang Khastiti Penerbit: Kepustakaan Populer Gramedia, Jakarta Cetakan: I, 2011 Tebal: vi+90 halaman Buku ini hadir untuk merawat sepeda onthel dalam teks. Sepeda onthel hadir di negeri ini tak terlepas dari penjajah Belanda. Pada akhir abad ke-19, Belanda memang menjadi salah satu negara Eropa yang memproduksi...

Semua Diawali dari Budi Pekerti

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Jagongan HARIAN JOGJA, Kamis, 12 Januari 2012Disadari atau tidak, dunia pendidikan penuh kekusutan. Ketidakjujuran dilakukan oleh insan pendidikan, seperti kecurangan saat ujian, manipulasi nilai, plagiarisme, dan sebagainya. Guru, dosen atau apapun istilahnya yang selayaknya menjadi sosok digugu lan ditiru kerapkali kurang menjadi panutan. Padahal, dalam teori pendidikan, keteladanan merupakan salah satu aspek yang selalu ditekankan. Kekusutan dunia pendidikan menambah miris siapa pun ketika siswa dan mahasiswa...

Penyimpangan Seksual di Kalangan Anak dan Remaja

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Suara Mahasiswa REPUBLIKA DIY-JATENG, Kamis, 12 Januari 2012Salah satu perilaku yang disinyalir Thomas Lickona (dalam Dwi Budiyanto: 2011) dapat mengarah pada tanda-tanda kehancuran sebuah bangsa adalah perkembangan seksualitas yang cepat dan munculnya penyimpangan seksual. Disadari atau tidak, fakta tersebut terlihat secara nyata di negeri ini. Tidak hanya oleh orang-orang dewasa, perilaku penyimpangan seksual juga...

Belajar Menjual dari Sun Tzu

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Perada KORAN JAKARTA, Sabtu, 7 Januari 2012Judul: Menjadi Penjual Profesional ala Sun Tzu Penulis: Frans M Royan Penerbit: Kanisius, Yogyakarta Tahun: I, 2011 Tebal: xvi 235 halaman Harga: Rp45.000 Sun Tzu adalah panglima perang China yang hidup pada tahun 403-221 SM. Sosok yang fenomenal ini adalah ahli strategi dalam memenangkan peperangan. Tak hanya di bidang militer, banyak pihak mengacu pada pemikiran dan...

Mahasiswa Tidak Plagiat?

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Opini RADAR JOGJA, Jum'at, 6 Januari 2012 Plagiat adalah perbuatan secara sengaja atau tak sengaja dalam memperoleh atau mencoba memperoleh kredit atau nilai untuk suatu karya ilmiah, dengan mengutip sebagian atau seluruh karya dan/ atau karya ilmiah pihak lain yang diakui sebagai karya ilmiahnya, tanpa menyatakan sumber secara tepat dan memadai. Itulah pengertian plagiat yang tertera dalam Peraturan Menteri Pendidikan...

...

...

...