Merindukan Pemimpin Peduli Rakyat

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Opini SUARA KARYA, Jum'at, 28 Juni 2013  Betapa seringnya kita mendengar soal krisis kepemimpinan. Tak cuma terkait dengan kaderisasi kepemimpinan, tetapi juga karakter kepemimpinan. Pemimpin-pemimpin di negeri ini acapkali diragukan integritasnya. Terkait karakter kepemimpinan, kita tentu saja tak bisa melakukan generalisasi. Di tengah pemimpin-pemimpin yang dinilai buruk, masih ada pemimpin-pemimpin yang terpuji. Di negeri ini masih terdapat pemimpin-pemimpin yang bertanggungjawab membangun kehidupan...

Mari Menegakkan Keteladanan

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Opini KORAN MERAPI PEMBARUAN, Rabu, 19 Juni 2013  Siang hari, seorang ayah memboncengkan anaknya yang berseragam Sekolah Dasar (SD). Di perempatan jalan, lampu lalu lintas akan berwarna merah sekian detik lagi. Dengan jarak yang masih jauh, ayah itu melajukan sepeda motornya sepenuh daya agar terhindar dari lampu merah. Namun, sebelum kesampaian, lampu merah telah menyala. Ayah itu selayaknya berhenti,...

...

...

Sosok Teladan Sosial

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Pustaka SKH KEDAULATAN RAKYAT, Minggu, 16 Juni 2013    Judul Buku: Utsman bin Affan, Si Super Dermawan Penulis: Nor Fadilah Penerbit: DIVA Press, Yogyakarta Cetakan: I,  2013 Tebal: 178 halaman ISBN: 978-602-255-127-0   Kehidupan sehari-hari masih menampakkan ketimpangan sosial. Ada sebagian kita yang begitu kaya dengan segala kemewahan. Ada yang pusing tujuh keliling sekadar makan sehari-hari....

Menyibak Selimut Hitam Sejarah Bung Karno

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Perada KORAN JAKARTA, Rabu, 12 Juni 2013  Judul Buku: Bung Karno Difitnah Penulis  : M. Achadi Penerbit : Palapa, Yogyakarta Terbit   : Mei, 2013 Tebal: 320 halaman  Bulan Juni kerap disebut sebagai bulan Bung Karno. Sebagai sosok besar yang pernah lahir di negeri ini, sejarah Bung Karno tentu perlu dipelajari dan dipetik nilai-nilainya bagi setiap generasi bangsa. Namun, yang menjadi...

Inspirasi Sukses Guru Berprestasi

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Resensi Buku KORAN SINDO, Minggu, 2 Juni 2013 Judul Buku: Kisah Dahsyat Guru Berprestasi Selangit Penulis: Marjohan, M.Pd. Penerbit: DIVA Press, Yogyakarta Cetakan: I, April 2013 Tebal: 187 halaman ISBN: 978-602-255-117-1  Guru adalah kunci sukses pendidikan. Dalam setiap kebijakan pendidikan, guru adalah ujung tombaknya. Keberadaan guru tak mungkin diabaikan terkait maju mundurnya kualitas pendidikan....

Menegakkan Islam yang Ramah, Bukan yang Marah

Oleh: HENDRA SUGIANTORODimuat di Pustaka HARIAN BHIRAWA, Jum'at, 24 Mei 2013  Judul Buku: Pedang Rasul Penulis: Jusuf A.N. Penerbit: DIVA Press, Yogyakarta Cetakan: I, April 2013 Tebal: 352 halaman ISBN: 978-602-255-116-4  Beberapa pekan terakhir ini, kita kembali dihenyakkan dengan liputan berita tentang terorisme. Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror menggebrek tempat persembunyian terduga teroris di berbagai lokasi di daerah-daerah....

Perempuan yang Teguh dalam Cita-cita

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Perada KORAN JAKARTA, Senin, 13 Mei 2013    Judul Buku: Pesona Izmir Penulis: Putri Indri Astuti Penerbit: DIVA Press Cetakan: I, Maret 2013 Tebal: 415 halaman ISBN: 978-602-7663-98-5  Jejak perempuan terkadang menghadirkan wajah getir. Sosok perempuan acapkali terhambat dalam aktualisasi diri akibat pandangan keliru lingkungannya. Lebih memilukan lagi, lingkungan yang menghambat itu justru...

Yogyakarta, Kota Membaca?

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Opini KORAN MERAPI PEMBARUAN, Rabu, 8 Mei 2013  Menyusuri kota Yogyakarta, kita akan dibuat terkesima dengan spanduk-spanduk perhelatan pameran atau pasar buku. Hampir setiap bulan senantiasa terselenggara. Biasanya bertempat di Gedung Mandala Bhakti Wanitatama, Jogja Expo Center (JEC), bahkan belakangan ini bertempat di Gedung Olahraga Universitas Negeri Yogyakarta (GOR UNY). Tema pameran buku beragam. Intinya, ingin menggiatkan perbukuan di kota pendidikan ini.  Yogyakarta dengan buku tentu...

Cerita Cinta Sepasang Anak Geng

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Resensi Buku SUARA MERDEKA, Minggu, 21 April 2013    Judul Buku: Kutunggu Jandamu di Jakarta Penulis: Budi Anggoro Penerbit: Laksana, Yogyakarta Cetakan: I, Januari 2013 Tebal: 293 halaman ISBN: 978-602-7665-73-6  Keberadaan geng di tengah masyarakat kerapkali dicitrakan negatif. Padahal, mereka tak selalu buruk. Sebagaimana hasrat untuk hidup berkelompok, anak-anak muda yang membentuk geng...

Negeri yang Tersandera Korupsi

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Resensi MALANG POST, Minggu, 21 April 2013  Judul Buku: Apapun Partainya, Korupsi Hobinya Penulis: A. Yusrianto Elga Penerbit: IRCiSod, Yogyakarta Cetakan: I,  Maret 2013 Tebal: 176 halaman ISBN : 978-602-7933-01-9 Bung Karno pernah mengatakan bahwa cara melawan kekuatan uang (logistik) adalah kekuatan ideologi. Betapa pun uang sangat menggiurkan, uang tak akan pernah mampu menjebol dinding-dinding ideologi...

Inspirasi Kartini Bagi Mahasiswa

Oleh: HENDRA SUGIANTORO Dimuat di Kampus SUARA MERDEKA, Sabtu, 20 April 2013  Pada 21 April, kita memperingati Hari Kartini. Apa pelajaran yang bisa kita petik dari sosok perempuan kelahiran Jepara, Jawa Tengah, itu, khususnya bagi dunia kampus dan mahasiswa? Pendidikan formal Kartini (1879-1904) memang tidak sementereng kakaknya, Sosrokartono. Kakaknya yang tamatan Universitas Leiden Belanda itu konon sarjana pertama negeri ini yang getol dengan kebudayaan Jawa.  Kartini, meskipun hanya tamatan sekolah rendah, sebenarnya tidaklah kalah...